INDEX BERITA / ARTIKEL
DOSEN PRODI ADMINISTRASI PERTAHANAN MENGIKUTI WORKSHOP PPEPP UNTUK MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN
Workshop PPEPP (Penetapan, Pelaksanaan, Evaluasi, Pengendalian dan Peningkatan) dilaksanakan mulai tanggal 20 - 21 Agustus 2024 bertempat di Gedung E. Mustafa Ajen Akademi Militer. Secara Resmi acara dibuka dan dipimpin oleh Kepala Lembaga Penjamin Mutu (LPM) Akademi...
read moreDOSEN PRODI ADMINISTRASI PERTAHANAN MENGIKUTI PEMBEKALAN GADIK TAHUN 2024
Akademi Militer mengadakan Pembekalan Tenaga Pendidik Akademi Militer Tahun Ajaran 2024 di Gedung Leo Kailola Akademi Militer. Dibuka langsung oleh Gubernur Akademi Militer Mayjen TNI R. Sidharta Wisnu Graha, S.E. Acara ini bertujuan meningkatkan kualitas dosen dan...
read moreAKMIL TUAN RUMAH BABINKOPSTAR SEMESTER I TA 2024
Akademi Militer ditunjuk sebagai tuan rumah acara Babinkopstar Semester I TA 2024 yang dilaksanakan pada hari Selasa dan Rabu tanggal 11 dan 12 Juni 2024. Acara tersebut dihadiri oleh para Pejabat dan Taruna dari Akademi Militer, Akademi Angkatan Laut dan Akademi...
read moreDOSEN PRODI MINHAN MELAKSANAKAN BIMBINGAN DAN PENGASUHAN KEPADA TARUNA SERMADATAR PRODI MINHAN
Untuk memenuhi syarat mendapat gelar Sarjana Terapan (S.Tr.Han) Taruna Tingkat III/Sermadatar Prodi Administrasi Pertahanan harus sudah menyelesaikan Proposal Tugas Akhir setelah melaksanakan OJT. Dengan waktu yang sedemikian padatnya, tuntutan untuk menyelesaikan...
read moreSEMINAR PRODI ADMINISTRASI PERTAHANAN TA 2024
Pemimpin di era digital harus mampu mengubah mindset atau pola pikir tiap anggotanya yang ada di dalam organisasi untuk mendorong terwujudnya budaya digital organisasi. Seorang pemimpin digital memiliki kemampuan untuk menginspirasi anggotanya untuk selalu berinovasi...
read moreDOSEN GOL V PRODI MINHAN MAYOR CBA KHAIRUL MUSLIM, S.T., M.Sc. BERTUGAS SEBAGAI PA RISOS DALAM LATSITARDANUS XLIV/2024
Sejumlah 16 orang peserta Latsitarda Nusantara ke-XLIV/2024 dari Yonsatlak-1/Macan, yang terdiri dari Kadet Mahasiswa Universitas Pertahanan RI (Unhan RI), Taruna Akademi Militer (Akmil), Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL), Taruna Akademi Angkatan Udara (AAU), Taruna...
read moreKONSULTASI AKADEMIK OLEH DOSEN PRODI ADMINISTRASI PERTAHANAN
Sebelum Taruna Tk III/Sermadatar Prodi Minhan melaksanakan OJT (On Job Training), mereka menghadap kepada Dosen Pembimbing masing - masing untuk melaksanakan konsultasi akademik. Konsultasi dilakukan supaya dalam pelaksanaan OJT, Taruna dapat mengumpulkan data tepat...
read morePRAKTIKUM MATERI PRODI MINHAN “MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA DAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN”
Pembahasan materi pokok Manajemen Sumber Daya Manusia dan Sistem Informasi Manajemen yang diberikan kepada Taruna lebih menekankan pada aspek teoritis daripada praktis. Meskipun begitu, untuk dapat memberikan gambaran yang lebih jelas terhadap suatu teori atau konsep,...
read moreTARUNA TK III/SERMADATAR PRODI MINHAN MENERIMA MATERI PRODI “MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA DAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN”
Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) dan Sistem Informasi Manajemen (SIM) merupakan mata kuliah pendukung inti dan kompetensi utama yang ingin dicapai dalam Program Studi Administrasi Pertahanan. Sehingga materi ini penting bagi setiap Taruna untuk selalu tekun dan...
read moreDOSEN PRODI MINHAN MENGIKUTI BIMTEK UNTUK PENGEMBANGAN KUALITAS MUTU PRODI
Kepala Lembaga Penjamin Mutu Kolonel Inf Prima Hadinuranto, S.Pd., M.M.Pd., membuka acara “Bimtek Instrumen Suplemen Konversi (ISK)” Akademi Militer TA 2024. Acara ini diselenggarakan di Gedung E. Moestapa Ajen Akmil Magelang, menandai langkah penting dalam...
read moreSEMANGAT!TARUNA TK. III SERMADATAR MULAI MENYUSUN PROPOSAL TUGAS AKHIR
Akademi Militer (Akmil) merupakan lembaga pendidikan di lingkungan TNI AD yang bertugas untuk membentuk Taruna/Taruni menjadi perwira TNI AD dengan sikap dan perilaku sebagai prajurit yang berpengetahuan dan memiliki keterampilan dasar golongan perwira, adaptif,...
read moreTARUNA TK. II PRODI ADMINISTRASI PERTAHANAN MENDAPAT MK. PENGETAHUAN ILMU ADMINISTRASI DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI BIROKRASI
Untuk menambah wawasan, pengetahuan dan daya intelektual yang mumpuni, sehingga nantinya diharapkan para Taruna setelah lulus menjadi Perwira mampu menyesuaikan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin menglobal, maka komitmen Prodi Administrasi...
read more